Sabtu, 29 November 2008
Baca atau Nonton
Dalam hidup ada waktu-waktu tertentu yang harus di manage dengan tertib. Selain kerja dan istirahat/tidur orang harus mengusahakan waktu untuk menambah ilmu atau untuk mengisi waktu. Biasanya orang mengisinya dengan nonton tv atau baca-baca. Berapa waktu yang anda gunakan untuk baca. Barang kali tidak banyak atau tidak sempat. Sayang sekali bila anda tidak menyempatkan waktu barang sebentar. Bacaan apa yang menarik diri anda? Bacaan yang menarik adalah bacaan yang membawa ketenangan batin, yang bisa menghapus nafsu yang tidak terkendali, misalnya marah-marah, korupsi, tidak menghargai orang lain dsb. Percayalah kalau baca firman Tuhan, semuanya lama-lama terkikis dan hilang
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar